CEK FAKTANYA! – Beredar postingan video dengan klaim bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) diperiksa oleh Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri.
Terkait kasus dugaan penghinaan oleh pengamat politik, Rocky Gerung.
Faktanya, dilansir dari Kompas.com, informasi yang beredar tersebut adalah tidak benar.
Foto yang digunakan tersebut merupakan hasil suntingan, sedangkan narator dalam video tersebut tidak ada kaitannya dengan Presiden Jokowi.
Baca Juga:
Super Lengkap, Inilah 100-an Portal Berita yang Bermitra dengan Sapu Langit Communications
Super Lengkap, Inilah 100-an Portal Berita yang Bermitra dengan Sapu Langit Communications
Video membahas soal Bareskrim Polri yang mengambil alih seluruh kasus dugaan penghinaan Rocky Gerung terhadap Presiden Jokowi.
Kesimpulan, video dengan klaim bahwa Presiden Jokowi diperiksa oleh Bareskrim Polri adalah informasi yang tidak benar/ hoaks.
Demikian, sebagaimana dikutip media ini dari Tribrata News.***